Acara Tahun Baru di Hotel Savoy Homann Bandung
Menyambut malam tahun baru di Bandung, The Rollies dan Beatlemania De Colts Band bakal tampil isi acara di Grand Ballroom Savoy Homann Bidakara Hotel, Jalan Asia Afrika. Acara akan dimulai pada 31 Desember 2013 pukul 19.00 WIB. Selain dua dedengkot Band paling Happy di masa silam tersebut para tamu hotel juga akan disuguhi hiburan seperti Cepot Show, Rampak Kendang, Latin dance dan banyak doorprize dan grandprize menarik lainnya.
Hotel Savoy Homann adalah penginapan bintang 4 yang berdekatan dengan stasiun kereta api, pasar baru trade center dan tempat populer seperti jalan Braga. Bandara juga tidak begitu jauh dari hotel yang berada di zona wilayah jalan tempat konferensi Asia Afrika ini. adapun fasilitas dan tarif kamar seperti berikut:
PESANLAH
SEKARANG
Savoy Homann Hotel



Alamat : Jl. Asia Afrika 112, Kota Bandung, Jawa Barat, Indonesia
Kamar Standar Tarif Diskon :USD: 93,82
Dapat sarapan pagi, Max 2 orang
Tersedia 185 kamar bisa di pesan dulu bayar belakangan
Waktu informasi diterbitkan, dari 185 kamar di hotel Savoy Homann hanya tinggal 21 kamar yang belum dipesan. kalau anda tidak kebagian kamar di hotel ini, alternatifnya bisa mencari di daerah sekitar. untuk itu anda bisa mengikuti Tempat Penginapan Favorit Turis Malaysia di Bandung ini
2 Komentar untuk "Acara Tahun Baru di Hotel Savoy Homann Bandung"
hotel yang cukup bagus tuk taon baruan.... tapi murah gak ya per malamnya?
relatif gan, tapi untuk kategori bintang 4 di tempat bagus seperti asia afrika ini tergolong murah.. karena harga diatas itu harga diskon